Haru

Haru

Haru desu, penulis sederhana yang fokus di pembahasan Otaku Culture. Info Loker....

12 Rekomendasi Anime Summer 2025 yang Paling Dinantikan

rekomendasi anime Summer 2025 yang paling dinantikan : cuplikan PV Kaoru Hana wa Rin to Saku

Tak terasa sebagian besar serial anime yang rilis di musim Spring 2025 sudah berada di penghujung season (episode 11–12), banyak judul-judul besar yang harus merilis episode terakhirnya di minggu-minggu ini, seperti Mono Weekend Animation, Lazarus dan Witch Watch. Di balik…

Review Mono Weekend Animation : Slice of Life yang Seru

Mono Weekend Animation merupakan anime slice of life yang seru untuk diikuti

Mono Weekend Animation adalah anime Slice of Life yang menarik perhatian banyak penggemar anime di musim Spring 2025. Selain fakta bahwa series ini merupakan karya lain dari penulis Yuru Camp, Mono juga dikenal karena ceritanya itu sendiri. Dan berikut ini…

7 Fakta Kou Yamori dari Yofukashi no Uta

Kou Yamori perlahan mulai suka dengan Nazuna

Kou Yamori adalah karakter utama anime Yofukashi no Uta, dirinya merupakan seorang pemuda dengan obsesi yang agak menyimpang dari kebanyakan anak muda lainnya. Berikut ini adalah deretan fakta menarik karakter Kou Yamori. 1. Mengalami kekosongan di malam hari Kou Yamori…

Daftar Lengkap 14 Karakter Yofukashi no Uta (Up to date)

Karakter utama Yofukashi no Uta, Kou Yamori

Yofukashi no Uta merupakan anime misteri tentang perjalanan seorang remaja yang berniat mengubah hidupnya dengan menjadi vampir. Secara keseluruhan, anime ini mendapat apresiasi yang positif dari penggemar anime di seluruh dunia dan di bulan Juli mendatang akan mendapatkan adaptasi season…

Review Lazarus : Anime Original MAPPA Yang ya…

Frame bertuliskan Lazarus yang sering muncul

Setelah sukses dengan anime Zenshuu, di musim Spring 2025 ini studio anime MAPPA kembali melanjutkan timeline produksi anime orisinalnya. Kali ini mereka mengeluarkan sebuah anime action berjudul Lazarus. Lazarus sendiri cukup populer dan bisa bersaing dengan judul-judul besar seperti Aharen-san…

Mengenal An Kiriyama : Si Lucu dari Anime Mono

Karakter An Kiriyama dari anime Mono Weekend Animation

Mono Weekend Animation merupakan anime santai tentang klub Fotografi dan Cinematography. Dengan cerita yang santai dan minim konflik, anime ini cukup menarik perhatian banyak penggemar anime. Para karakter utamanya yang merupakan gadis-gadis SMA membawa penonton larut dalam cerita keseharian yang…

Mengupas Tuntas Kekuatan Natsuki Subaru di Re:Zero

Kekuatan Natsuki Subaru Return By death : ia hidup kembali ke check point

Natsuki Subaru adalah karakter utama anime Re:Zero, ia merupakan seorang pemuda yang secara misterius terpanggil ke isekai. Subaru bisa dibilang sebagai sosok anomali di antara karakter-karakter isekai lainnya, meskipun tidak memiliki kekuatan yang wah dan cenderung lemah, namun dirinya tetap…

Review Shoushimin Series : Anime Misteri Terbaik?

Review Shoushimin Series : cerita berfokus pada misteri remaja

Shoushimin Series merupakan sebuah anime misteri yang diadaptasi dari novel karya Honobu Yonezawa, orang sama yang membuat cerita Hyouka. Dalam karya terbarunya ini, Honobu Yonezawa kembali mengangkat tentang sebuah misteri dari sudut pandang anak sekolahan. Namun berbeda dengan karya terdahulunya,…

Kanshi Kazamatsuri : Nico versi Cowo di Anime Witch Watch

Kanshi Kazamatsuri witch watch

Di anime Witch Watch ada karakter yang mirip dengan Nico Wakatsuki, seorang karakter yang sebenarnya kuat namun lebih sering diceritakan useless dan penuh komedi, ia adalah Kanshi Kazamatsuri. Berikut pembahasan lengkapnya. Siapa Kanshi Kazamatsuri? Nama: Kanshi KazamatsuriTanggal lahir: 5 NovemberUmur:…